Posted by : Muhammad Rachman Afandi Esa Saturday, 22 June 2013


Aksi Mahasiswa Dihentikan Dosen


PENJELASAN: PD III FKIP Unkhair member arahan dan meminta mahasiswa menghentikan aksinya
TERNATE – Aksi demonstrasi di Kampus I Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unkhair Kelurahan Akehuda Ternate Utara, terus berlanjut.
Selepas shalat Jumat kemarin (21/6), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FKIP, menggelar unjuk rasa di depan kampus meminta pertanggungjawaban massa adat atas pemukulan terhadap mahasiswa pada Kamis (20/6). Namun aksi tersebut tak berlangsung lama, karena Pembantu Dekat (PD) III Mustafa A Rumaha bersama beberapa dosen, meminta mahasiswa menghentikan aksi tersebut. Sebab persoalan ini sudah dibicarakan oleh pimpinan Universitas dengan Kapolda Malut. sayangnya, Rumata tak menjelaskan secara detail hasil pertemuan tersebut. setelah mendengarkan penjelasan tersebut, belasan massa tersebut membubarkan diri.
Sementara itu pantauan Malut Post, mahasiswa sempat membakar ban bekas saat melakukan aksi. Disatu sisi, tak ada lagi massa adat yang biasanya nongkrong di seberang kampus.(cr-06/onk)

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Sosial Media

Facebook  Twitter  Google+ Instagram Instagram

Popular Post

Powered by Blogger.

Total Pageviews

Sri Sultan Hamengkubuwana IX

Baden Powell

Translate

Waktu Indonesia Timur

- Copyright © My Portal -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -