Posted by : Muhammad Rachman Afandi Esa
Saturday, 13 October 2012
Jayapura
(10/10), Hari kedua Rainas 2012 di Jayapura, para peserta sudah
mengikuti berbagai kegiatan. Rainas yang dibuka dengan melakukan prosesi
acara Bhinneka Tunggal Ika ini menampilkan berbagai macam paket
kegiatan, yaitu wisata, penyuluhan, kesakaan dan berbagai kegiatan
lainnya.
Salah satu kegiatan yang dapat kami pantau adalah kegiatan Saka Dirgantara. Kegiatan yang dilaksanakan di anjungan Saka Dirgantara ini, para peserta mendapatkan pengetahuan tentang alat-alat pengamanan diri dalam melakukan sebuah kegiatan. (wk.02)
[Humas Kwarnas]
Salah satu kegiatan yang dapat kami pantau adalah kegiatan Saka Dirgantara. Kegiatan yang dilaksanakan di anjungan Saka Dirgantara ini, para peserta mendapatkan pengetahuan tentang alat-alat pengamanan diri dalam melakukan sebuah kegiatan. (wk.02)